Cara Efektif Anti Islam untuk Mengorek Informasi Pejuang
Cara Efektif Anti Islam untuk Mengorek Informasi Pejuang Dengan penahanan Presiden Mursi oleh militenya, ternyata dijadikan alat untuk mengorek lebih dalam kekuatan-kekuatan kelompok Muslim yang sedang berjuang di seluruh dunia, termasuk Hamas. Majalah Jerman Deir Spiegel mengungkap sejumlah kondisi dan aktivitas Presiden Mesir Mohamed Morsi yang diisolasi selama tiga minggu terakhir paska kudeta militer. Dalam keterangan yang diperoleh Dier Spiegel dari sejumlah sumber militer Mesir, disebutkan Morsi mengalami interogasi intensif setiap hari oleh intelijen militer Mesir, selama proses tahanan atau isolasi. Berdasarkan informasi dari sumber-sumber militer Mesir yang menurut mereka diambil dari jendela kamar interogasi, Morsi yang kini usianya 61 tahun mendapat interogasi berupa pertanyaan setiap hari dalam beberapa jam. Terkadang masa interogasi itu berlangsung hingga lima jam tanpa berhenti. Disebutkan juga bagaimana para penyidik beber...